Selamat Datang
Selamat datang di ruang perpustakaan SMPN 178 Jakarta. Membaca merupakan aktivitas sehari-hari yang tidak kalah pentingnya dengan “ngobrol” yang acap kali kita lakukan. Sedetik pun kita membaca akan membuka wawasan kita masa lalu, masa kini, masa depan. Perpustakaan sebagai “wadah” untuk membaca perlu mendapat perhatian yang serius. Perpustakaan bukan sekedar sebagai sarana membaca, tetapi luas […]
Pembacaan Buku
Seluruh Duta Perpustakaan , terutama ketua kelas, silakan mengajak anggota kelas untuk meningkatkan literasi: Membaca dan meminjam buku di perpustakaan sesuai jadwal Membaca online melalui perpustakaan digital yang sudah dicantumkan di laman perpustakaan178.info Memberi komentar setelah membaca atau menelusuri sajian di laman perpustakaan 178.